
Microsoft melenggang dengan mulus sampai baru-baru ini, perangkat lunak dan aplikasi berbasis Web menyaingi produk pemimpin pasar, mungkin hingga tahun depan Microsoft akan menghadapi persaingan ketat. Microsoft Office suite, mungkin akan menghadapi kesulitan karena program seperti Google Docs mulai masuk pasar persaingan.
Ini adalah tantangan yang dihadapi Microsoft sewaktu menyiapkan generasi Office berikutnya. Versi 2010 adalah versi penuh pertama sejak Office 2007, selain versi Mac 2008, sebenarnya tidak banyak perubahan dibanding versi sebelumnya. Ini hanyalah sebuah tinjauan untuk Office 2010 versi beta, bukan versi final, oleh sebab itu masih mungkin ada perubahan.
Hal baru di Office 2010
Fitur baru yang paling diharapkan pada Office 2010 adalah integrasinya dengan Web. Walaupun detail masih tidak jelas, bersama dengan Office 2010 versi desktop, Microsoft juga akan meluncurkan Web termasuk Word, Excel, PowerPoint, dan OneNote.
Ada juga fitur baru yang memungkinkan beberapa pemakai secara bersamaan mengerjakan satu file di Web. Saat ini sudah ada beberapa aplikasi gratis yang bisa melakukan hal ini, seperti EtherPad, tetapi senang juga Office melakukan ini. Fitur ini tidak bisa digunakan pada versi beta.
Silahkan download Microsoft Office 2010 di bawah ini:

0 komentar:
Posting Komentar